Postingan

Menampilkan postingan dengan label upacara adat minahasa

Ikrar Kesetiaan Membangun Karakter BANGSA

Gambar
Pergelaran / Pertunjukan Adat tidak saja sekedar refleksi budaya  masa lampau, tetapi dapat pula dipahami sebagai manifestasi kehidupan manusia masa kini. Dengan demikian maka, setiap aktivitas budaya termasuk pergelaran/pertunjukan upacara adat di watu Pinawetengan, watu Tumotowa, pergelaran seni dan pawai budaya setiap tanggal 7 Juli ini menjadi wahana pembelajaran sekaligus menjadi cerminan nilai yang dapat dimaknai dalam kehidupan manusia dari hari ke hari. Dalam kaitan dengan pemaknaan inilah kita bangun karakter Bangsa melalui pembentukan Jatidiri masyarakat Sulawesi Utara kedalam Bingkai Budaya MAESA-ESAAN, MESAWA-SAWANGAN, MALEO-LEOSAN.